Polda Banten Ikut Semarakan Kemala Run 2024

Minggu, 9 Juni 2024 - 18:40 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Buser Bhayangkara74

Serang –

Polda Banten dan jajaran mengirimkan ratusan pelari untuk menyemarakan dan berpartisipasi dalam Kemala Run 2024 di ICE BSD Tangerang pada Minggu (09/06).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan dipimpin langsung oleh Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo didampingi Wakapolri Komjen Agus Andianto, PJU Mabes Polri serta Ketua Umum Bhayangkari, Ny. Julianti Sigit Prabowo.

Kabid Humas Polda Banten Kombes Pol Didik Hariyanto membenarkan kegiatan tersebut. “Hari ini para pelari dari Polda Banten ikut berpartisipasi dalam menyemarakan dan berpartisipasi dalam rangka Kemala Run 2024,” katanya.

Para peserta pelari yang ikut adalah Wakapolda Banten Brigjen Pol H. M. Sabilul Alif didampingi PJU Polda Banten, Personel Polda Banten dan Ibu PJ Ketua Bhayangkari Daerah Banten beserta Pengurus Bhayangkari Daerah Banten.

Didik menjelaskan Kemala Run 2024 adalah lomba lari yang diselenggarakan oleh Bhayangkari dan Yayasan Kemala Bhayangkari dalam satu wadah penyelenggaraan Tour of Kemala.
“Kategori yang dilombakan adalah 21KM, 10KM, 5KM dan Kids Dash. Terdapat juga kategori Disabilitas yang sifatnya tidak dilombakan,” kata Didik.

Kemala Run ini diselenggarakan dengan maksud untuk menggalakkan olahraga khususnya lari di kalangan Bhayangkari, Polri dan masyarakat umum. “Selain itu juga bertujuan untuk mempersatukan berbagai unsur di masyarakat dalam satu acara perlombaan lari,” tuturnya.

Sesep (Bidhumas)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pengurus HMI Jepara Silahturahmi Di Terima Pj Bupati Edy Supriyanta Di Ruang Kerja
Pj Sekda Paluta Resmi Buka Kegiatan Lokakarya VII Program Guru Penggerak
Terlihat Sang Saka Bendera Merah Putih Berkibar Terbalik Di Kantor Bawaslu Pagaralam Sumatera Selatan
Kasie Propam Polres Melawi Ingatkan Personel Larangan Keras Perjudian
Karateka Pasmar 3 Sabet 11 Medali Di Ajang Open Tournament Karate Championship 1st Walikota CUP Kota Batu 2024
Kapolres Ketapang Meraih Penghargaan Dari KPK di Acara Peringatan Hari Anti Korupsi Sedunia
DUA KEPALA DINAS KEBERSIHAN DAN LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN KARIMUN DI TETAP KAN SEBAGAI TERSANGKA KASUS KORUPSI
Satbinmas Polres Karimun Laksanakan Himbauan Kamtibmas Pasca Coblos Dan Hitung Suara Dalam Rangka Pilkada Serentak 2024

Berita Terkait

Selasa, 10 Desember 2024 - 08:16 WITA

Pengurus HMI Jepara Silahturahmi Di Terima Pj Bupati Edy Supriyanta Di Ruang Kerja

Selasa, 10 Desember 2024 - 07:20 WITA

Pj Sekda Paluta Resmi Buka Kegiatan Lokakarya VII Program Guru Penggerak

Selasa, 10 Desember 2024 - 07:17 WITA

Terlihat Sang Saka Bendera Merah Putih Berkibar Terbalik Di Kantor Bawaslu Pagaralam Sumatera Selatan

Selasa, 10 Desember 2024 - 06:06 WITA

Kasie Propam Polres Melawi Ingatkan Personel Larangan Keras Perjudian

Selasa, 10 Desember 2024 - 05:55 WITA

Karateka Pasmar 3 Sabet 11 Medali Di Ajang Open Tournament Karate Championship 1st Walikota CUP Kota Batu 2024

Berita Terbaru

BERITA UTAMA

Kasie Propam Polres Melawi Ingatkan Personel Larangan Keras Perjudian

Selasa, 10 Des 2024 - 06:06 WITA