Polda Jabar Gelar Olahraga Bersama Untuk Jaga Kebugaran Tubuh

Sabtu, 1 Juni 2024 - 13:24 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BUSER BHAYANGKARA74 -JABAR

Dalam rangka menjaga kebugaran dan kesehatan, Polda Jabar menggelar kegiatan Olahraga bersama yaitu senam bersama dan jalan santai yang diikuti personel Polda Jabar bersama personel Polrestabes Bandung bertempat di Kiara Artha Park Jl. Jakarta Kota Bandung, Jumat (31/5/2024).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan tersebut diikuti oleh Kapolda Jabar Irjen Pol Dr. Akhmad Wiyagus S.I.K., M.Si., M.M didampingi Wakapolda Jabar, Pejabat Utama Polda Jabar serta Pejabat Utama Polrestabes Bandung.

“Selain menjaga tubuh agar tetap sehat, olahraga juga membangkitkan rasa semangat dan menjalin kebersamaan.  Dengan berolahraga yang rutin, makan makanan yang sehat, dan istirahat yang cukup adalah faktor utama untuk memiliki tubuh yang kuat dan sehat.” kata Kapolda Jabar.

“Mengingat tuntutan tugas kedepan semakin berat, Polri tentunya telah mengantisipasi berbagai hal kemungkinan yang bisa menghalangi pelaksanaan tugas. Untuk menunjang pelaksanaan tugas agar tetap maksimal tentu perlu fisik dan kesehatan yang maksimal, maka dari itu Polda Jabar rutin melaksanakan olahraga ini sebagai sarana dalam menjaga kebugaran seluruh personil tetap terjaga untuk menghadapi segala tantangan yang ada kedepannya.” jelasnya.

(KangBob – Nugraha)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pengurus HMI Jepara Silahturahmi Di Terima Pj Bupati Edy Supriyanta Di Ruang Kerja
Pj Sekda Paluta Resmi Buka Kegiatan Lokakarya VII Program Guru Penggerak
Terlihat Sang Saka Bendera Merah Putih Berkibar Terbalik Di Kantor Bawaslu Pagaralam Sumatera Selatan
Kasie Propam Polres Melawi Ingatkan Personel Larangan Keras Perjudian
Karateka Pasmar 3 Sabet 11 Medali Di Ajang Open Tournament Karate Championship 1st Walikota CUP Kota Batu 2024
Kapolres Ketapang Meraih Penghargaan Dari KPK di Acara Peringatan Hari Anti Korupsi Sedunia
DUA KEPALA DINAS KEBERSIHAN DAN LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN KARIMUN DI TETAP KAN SEBAGAI TERSANGKA KASUS KORUPSI
Satbinmas Polres Karimun Laksanakan Himbauan Kamtibmas Pasca Coblos Dan Hitung Suara Dalam Rangka Pilkada Serentak 2024

Berita Terkait

Selasa, 10 Desember 2024 - 08:16 WITA

Pengurus HMI Jepara Silahturahmi Di Terima Pj Bupati Edy Supriyanta Di Ruang Kerja

Selasa, 10 Desember 2024 - 07:20 WITA

Pj Sekda Paluta Resmi Buka Kegiatan Lokakarya VII Program Guru Penggerak

Selasa, 10 Desember 2024 - 07:17 WITA

Terlihat Sang Saka Bendera Merah Putih Berkibar Terbalik Di Kantor Bawaslu Pagaralam Sumatera Selatan

Selasa, 10 Desember 2024 - 06:06 WITA

Kasie Propam Polres Melawi Ingatkan Personel Larangan Keras Perjudian

Selasa, 10 Desember 2024 - 05:55 WITA

Karateka Pasmar 3 Sabet 11 Medali Di Ajang Open Tournament Karate Championship 1st Walikota CUP Kota Batu 2024

Berita Terbaru

BERITA UTAMA

Kasie Propam Polres Melawi Ingatkan Personel Larangan Keras Perjudian

Selasa, 10 Des 2024 - 06:06 WITA