Satgas Yonif 122/TS Laksanakan Pemeriksaan di Jalur Trans Jayapura – Wamena

- Penulis Berita

Minggu, 2 Juni 2024 - 15:08 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Buser Bhayangkara74

Kabupaten Keerom –

Personel Satgas Pamtas Statis RI-PNG Yonif 122/TS Pos Sawiyatami melaksanakan kegiatan pemeriksaan (Sweeping) di jalan lintas Trans Papua tepatnya didepan Pos Sawiyatami, Distrik Mannem, Kabupaten Keerom, Sabtu (01/06/2024).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kegiatan Pemeriksaan tersebut merupakan salah satu tugas pokok Satgas pengamanan perbatasan yang dilaksanakan oleh Pos Sawiyatami, dipimpin Sersan Dua jufrianto manalu bersama sepuluh anggota, Personel Pos Sawiyatami melaksanakan pengecekan identitas dan barang bawaan setiap pelintas baik kendaraan roda empat dan Seluruh pengguna jalan yang melintas wajib berhenti dan turun dari kendaraan ketika anggota posmelaksanakan pemeriksaan, apabila ditemukan barang yang terlihat mencurigakan akan di turunkan dan dilakukan pemeriksaan lebih lanjut terhadap barang tersebut, Ucap Danpos.

Seperti penekanan Dansatgas Letko Inf DikiApriyadi,S, Hub.Int, tugas pokok Satgas Yonif 122/Tombak Sakti menjaga keutuhan wilayah perbatasan darat RI-PNG, dengan mengedepankan bidang pengamanan dengan melaksanakan pemeriksaan jalan lintas, patroli patok dan patroli jalur perlintasan llegal untuk mencegah penyusupan dan penyeludupan.

Diharapkan dengan kegiatan sweeping yang dilakukan dapat menutup dan mempersempit pergerakan para pelaku ilegal maupun tindakan kriminal guna menjaga kemanan dan ketertiban diwilayah perbatasan.

(Samsul/Tim)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Satgas Kamseltibcarlantas Kawal dan Amankan Logistik KPU Kota Pontianak
Kapolri Tutup Langsung Turnamen Bola Voli Sekaligus Resmikan Pembangunan Sumur Bor Dan Filtrasi Air Bersih Layak Minum Di Kalimantan Barat
POTRET BURAM UNTUK KABUPATEN KARIMUN DI AKHIR JABATAN AUNUR RAFIQ 
Tim Voli Putra Polda Jatim Juara Kapolri Cup 2024 usai Kalahkan Tim Polda Jabar di Laga Final*
Pasca Kebakaran di Jembatan Besi, Polsek Tambora Siapkan Posko Bantuan Pengurusan Surat-surat Berharga
Rusdianto alias Verri Mendekam di Jeruji Polsek Tamalate atas Kasus Kekerasan Terhadap Perempuan
KETUA DPC PWDPI KONAWE HARAPKAN KEPADA PIHAK POLDA SULTRA AGAR PROPESIONAL DALAM TANGANI KASUS PT. MUDA PRIMA INSAN (MPI)
Penghormatan Terakhir, Kapolres Bulukumba Usung Jenazah Briptu Muhammad Yunus Ke Pemakaman.