Silaturahmi Kamtibmas Bhabinkamtibmas Desa Gunungcupu dengan Warga Dusun Gandasari

Minggu, 21 Juli 2024 - 08:46 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

CIAMIS ~ Untuk memastikan situasi kamtibmas aman Bhabinkamtibmas Desa Gunungcupu Aiptu Asep Radiman, melaksanakan kegiatan silaturahmi Kamtibmas kepada warga Dusun Gandasari RT 012 RW 006 Desa Gunungcupu, Kecamatan Sindangkasih, Kabupaten Ciamis. Sabtu (20/07/2024)

Dalam kegiatan tersebut, Aiptu Asep Radiman bertemu dengan warga setempat, Saudara Jeni Dahlan. Pada kesempatan tersebut Aiptu Asep Radiman menyampaikan Himbauan Kamtibmas agar selalu Waspada dan berhati-hati terhadap potensi kejahatan di lingkungan sekitar.

Aiptu Asep Radiman mengingatkan warga untuk selalu menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan masing-masing, terutama menjelang pemilihan PAW (Pengganti Antar Waktu) serta untuk selalu berkoordinasi dan berkomunikasi terkait perkembangan Kamtibmas dengan Bhabinkamtibmas atau langsung ke Polsek Cikoneng.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Plt. Kapolsek Cikoneng AKP Samuji, “Saya sangat mengapresiasi inisiatif Bhabinkamtibmas Desa Gunungcupu, Aiptu Asep Radiman, yang aktif melaksanakan kegiatan silaturahmi dan himbauan Kamtibmas kepada warga. Kegiatan seperti ini sangat penting untuk mempererat hubungan antara polisi dan masyarakat, serta untuk menjaga situasi Kamtibmas tetap kondusif. Saya berharap kegiatan serupa dapat terus dilakukan secara rutin di seluruh wilayah hukum Polsek Cikoneng.” Kata Plt. Kapolsek Cikoneng

Jeni Dahlan (Warga Dusun Gandasari), “Saya sangat berterima kasih atas kunjungan dan himbauan dari Bhabinkamtibmas. Kehadiran polisi di tengah masyarakat sangat kami hargai, karena membuat kami merasa lebih aman dan terlindungi. Kami akan terus berkoordinasi dengan Bhabinkamtibmas untuk menjaga keamanan di lingkungan kami”. Tutur Jeni

Kegiatan silaturahmi dan himbauan Kamtibmas oleh Bhabinkamtibmas Desa Gunungcupu berlangsung dengan aman, lancar, dan kondusif. Dengan dukungan dan tanggapan positif dari masyarakat serta apresiasi dari Kapolsek Cikoneng menunjukkan pentingnya kegiatan ini dalam menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan masyarakat khususnya warga.

Ciamis, Polres Ciamis, Polda Jabar,

 

 

 

 

 

 

 

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pengurus HMI Jepara Silahturahmi Di Terima Pj Bupati Edy Supriyanta Di Ruang Kerja
Pj Sekda Paluta Resmi Buka Kegiatan Lokakarya VII Program Guru Penggerak
Terlihat Sang Saka Bendera Merah Putih Berkibar Terbalik Di Kantor Bawaslu Pagaralam Sumatera Selatan
Kasie Propam Polres Melawi Ingatkan Personel Larangan Keras Perjudian
Karateka Pasmar 3 Sabet 11 Medali Di Ajang Open Tournament Karate Championship 1st Walikota CUP Kota Batu 2024
Kapolres Ketapang Meraih Penghargaan Dari KPK di Acara Peringatan Hari Anti Korupsi Sedunia
DUA KEPALA DINAS KEBERSIHAN DAN LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN KARIMUN DI TETAP KAN SEBAGAI TERSANGKA KASUS KORUPSI
Satbinmas Polres Karimun Laksanakan Himbauan Kamtibmas Pasca Coblos Dan Hitung Suara Dalam Rangka Pilkada Serentak 2024

Berita Terkait

Selasa, 10 Desember 2024 - 08:16 WITA

Pengurus HMI Jepara Silahturahmi Di Terima Pj Bupati Edy Supriyanta Di Ruang Kerja

Selasa, 10 Desember 2024 - 07:20 WITA

Pj Sekda Paluta Resmi Buka Kegiatan Lokakarya VII Program Guru Penggerak

Selasa, 10 Desember 2024 - 07:17 WITA

Terlihat Sang Saka Bendera Merah Putih Berkibar Terbalik Di Kantor Bawaslu Pagaralam Sumatera Selatan

Selasa, 10 Desember 2024 - 06:06 WITA

Kasie Propam Polres Melawi Ingatkan Personel Larangan Keras Perjudian

Selasa, 10 Desember 2024 - 05:55 WITA

Karateka Pasmar 3 Sabet 11 Medali Di Ajang Open Tournament Karate Championship 1st Walikota CUP Kota Batu 2024

Berita Terbaru

BERITA UTAMA

Kasie Propam Polres Melawi Ingatkan Personel Larangan Keras Perjudian

Selasa, 10 Des 2024 - 06:06 WITA