Wakapolda Jabar Hadiri Acara Kolaborasi Sinergi Pembangunan Daerah Bersama Bupati dan Walikota se-Jawa Barat Dengan Menteri Dalam Negeri RI

Sabtu, 20 Juli 2024 - 19:01 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BUSER BHAYANGKARA74 -JABAR

Wakapolda Jabar, Brigjen Pol. Bariza Sulfi menghadiri undangan dari Sekda Jawa Barat dalam acara Kolaborasi Sinergi Pembangunan Daerah bersama Bupati dan Walikota se-Jawa Barat, bertempat di Aula Barat Gedung Sate Bandung, Jum’at (19/7/2024)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hadir pada kegiatan tersebut Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia (Jenderal Polisi (Purn) Prof. Drs. H. Muhammad Tito Karnavian., M.A., Ph.D.), Pj. Gubernur Jawa Barat (Bey Triadi Machmudin,SE,MT), Forkopimda Jabar, Sekda Jabar, Sahli Kodam III/Siliwangi, Bupati dan Walikota Se- Jabar serta Kabag dan Kadis Jajaran Pemprov Jabar.

Acara tersebut bertujuan untuk memperkuat kerjasama antara Pemerintah Daerah, Kepolisian dan Pemerintah Pusat dalam upaya pembangunan daerah yang lebih baik, serta menegaskan pentingnya sinergi dan kolaborasi antar instansi guna mencapai pembangunan yang berkelanjutan dan memberikan pujian atas komitmen para pemimpin daerah dalam memajukan Jawa Barat.

Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia juga memberikan apresiasi atas upaya kolaboratif yang dilakukan dalam acara tersebut, serta memberikan arahan untuk terus meningkatkan kualitas pelayanan publik dan pembangunan di tingkat daerah.

Acara ini diharapkan dapat menjadi momentum untuk lebih memperkuat kerjasama antar instansi demi kemajuan Jawa Barat dan Indonesia secara keseluruhan.

(KangBob – Nugraha)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pengurus HMI Jepara Silahturahmi Di Terima Pj Bupati Edy Supriyanta Di Ruang Kerja
Pj Sekda Paluta Resmi Buka Kegiatan Lokakarya VII Program Guru Penggerak
Terlihat Sang Saka Bendera Merah Putih Berkibar Terbalik Di Kantor Bawaslu Pagaralam Sumatera Selatan
Kasie Propam Polres Melawi Ingatkan Personel Larangan Keras Perjudian
Karateka Pasmar 3 Sabet 11 Medali Di Ajang Open Tournament Karate Championship 1st Walikota CUP Kota Batu 2024
Kapolres Ketapang Meraih Penghargaan Dari KPK di Acara Peringatan Hari Anti Korupsi Sedunia
DUA KEPALA DINAS KEBERSIHAN DAN LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN KARIMUN DI TETAP KAN SEBAGAI TERSANGKA KASUS KORUPSI
Satbinmas Polres Karimun Laksanakan Himbauan Kamtibmas Pasca Coblos Dan Hitung Suara Dalam Rangka Pilkada Serentak 2024

Berita Terkait

Selasa, 10 Desember 2024 - 08:16 WITA

Pengurus HMI Jepara Silahturahmi Di Terima Pj Bupati Edy Supriyanta Di Ruang Kerja

Selasa, 10 Desember 2024 - 07:20 WITA

Pj Sekda Paluta Resmi Buka Kegiatan Lokakarya VII Program Guru Penggerak

Selasa, 10 Desember 2024 - 07:17 WITA

Terlihat Sang Saka Bendera Merah Putih Berkibar Terbalik Di Kantor Bawaslu Pagaralam Sumatera Selatan

Selasa, 10 Desember 2024 - 06:06 WITA

Kasie Propam Polres Melawi Ingatkan Personel Larangan Keras Perjudian

Selasa, 10 Desember 2024 - 05:55 WITA

Karateka Pasmar 3 Sabet 11 Medali Di Ajang Open Tournament Karate Championship 1st Walikota CUP Kota Batu 2024

Berita Terbaru

BERITA UTAMA

Kasie Propam Polres Melawi Ingatkan Personel Larangan Keras Perjudian

Selasa, 10 Des 2024 - 06:06 WITA